Resep Mie Tek-Tek Gerobakan, Wangi Bumbu Bawangnya Bikin Lapar!

Mie Tek-Tek Ala Mang Gerobakan
Sumber :
  • https://id.pinterest.com/pin/424393964906071872/

Lifestyle, VIVA Bali – Siapa yang nggak kenal sama mie tek-tek? Jajanan legendaris kaki lima ini emang juara banget dengan aroma bumbu bawangnya yang wangi menguar ke mana-mana. Suara "tek-tek" dari sutil yang dipukul ke wajan memang jadi daya tarik tersendiri, tapi yang bikin nagih adalah rasa gurihnya yang nggak ada duanya!

Mau Operasi Rahang Tanpa Ribet? Jangan Lupa Pasang Behel Dulu!

Mie tek-tek gerobakan punya cita rasa khas yang susah dilupakan. Perpaduan mie kuning kenyal, bumbu bawang yang harum, sayuran segar, dan kecap manis yang legit bikin lidah bergoyang. Nggak perlu nunggu abang gerobak lewat, kamu bisa bikin sendiri di rumah dengan resep yang gampang banget!

Rahasia Bumbu Bawang yang Wangi Menguar

Yang bikin mie tek-tek istimewa adalah bumbu bawangnya yang wangi banget. Ini dia rahasianya:

Kurang Tidur? Ini 5 Cara Ampuh Agar Tetap Berenergi Sepanjang Hari

6 siung bawang merah, iris tipis

4 siung bawang putih, iris tipis

Kenapa Orang Tua Sulit Minta Maaf? Psikiater Ungkap Luka Antargenerasi

3 butir kemiri, sangrai

5 buah cabe rawit merah (sesuai selera)

1 sdt terasi bakar (opsional)

1 sdt garam

1/2 sdt merica bubuk

Halaman Selanjutnya
img_title