Mengapa Memeluk Pohon Baik untuk Kesehatan Mental? Ini 5 Alasan Ilmiahnya

Ilustrasi seorang dalam teduhnya pelukan pohon
Sumber :
  • https://www.freepik.com/free-photo/portrait-female-nature_7822228.htm

Lifestyle, VIVA Bali – Siapa sangka, solusi stres tidak selalu harus ditemukan di ruang terapi. Kadang, ketenangan justru hadir dari pelukan sebuah pohon. Kedengarannya aneh, bahkan lucu. Namun, penelitian ilmiah dan terapi alami justru membuktikan bahwa memeluk pohon bisa memberikan manfaat nyata bagi kesehatan mental.

Sekarwhite Waroeng! Rekomendasi Cafe di Bondowoso dengan Vibes Bali

Dilansir dari Halodoc dalam artikel berjudul “Ketahui Manfaat Memeluk Pohon untuk Kesehatan Mental” yang ditinjau oleh dr. Rizal Fadli, Memeluk pohon memberikan relaksasi alami yang mendalam, membantu meredakan gangguan emosi, dan mendukung kesehatan mental secara menyeluruh.

Berikut 5 manfaat memeluk pohon yang telah dibuktikan secara ilmiah dan dapat membantu menjaga kesehatan mental kamu:

1. Meredakan Stres dan Kecemasan

9 Cara Jitu Meningkatkan Bisnis Anda Lewat TikTok

Saat memeluk pohon, tubuh merespons secara alami dengan menstabilkan sistem saraf, memperlambat detak jantung, dan menenangkan pernapasan. Aktivitas ini membantu menurunkan hormon stres seperti kortisol, sehingga membuat pikiran lebih tenang dan tubuh lebih rileks.

Dilansir dari Halodoc, hanya dalam lima menit memeluk pohon, tubuh dapat mengalami efek relaksasi yang sebanding dengan pelukan dari orang yang dicintai. Hal ini membuktikan bahwa pohon bisa menjadi sumber ketenangan, baik secara fisik maupun emosional.

2. Meningkatkan Mood dan Mengurangi Gejala Depresi

Halaman Selanjutnya
img_title
Generasi Z dan Tantangan Dunia Kerja  Antara Ambisi dan Realita