Panduan Membaur di Bali, Etika, Bahasa, dan Budaya untuk Perantau

Kehidupan masyarakat Bali masih menjunjung nilai tradisi
Sumber :
  • https://www.istockphoto.com/id/search/2/

Kegiatan seperti gotong royong bersih-bersih lingkungan, menyiapkan upacara, atau membantu tetangga adalah kesempatan emas untuk membaur.

Pesona Melasti! Melihat lebih Dekat Tradisi Unik Khas Bali

Tips: Bawa makanan kecil atau sekadar minuman saat ikut membantu; itu akan dihargai. 

7. Berbelanja dan Dukung Produk Lokal

Belanja di pasar tradisional, warung, atau UMKM akan membuatmu lebih dekat dengan warga. Tips: Jangan menawar terlalu sadis; hargai jerih payah mereka. 

8. Nikmati Tempo Bali

Rahasia Hidup Seimbang Ala Orang Bali, Bukan Sekadar Soal Ritual

Orang Bali tidak terburu-buru. Bersabarlah kalau janji temu molor atau proyek sedikit lambat selesai. Tips: Jangan marah-marah, tapi gunakan waktu untuk ngobrol santai. 

9. Belajar Seni dan Budaya Lokal

Halaman Selanjutnya
img_title