Mengenal 4 Jenis Stiker untuk Empat Tipe Pengemudi di Jepang
Sabtu, 19 Juli 2025 - 10:50 WIB
Sumber :
- https://guidable.co/culture/do-you-know-4-types-of-japanese-drivers-sign-on-cars/
3. Stiker Choukaku Shougai
Jepang memang sering membuat warga negara asing terpukau. Salah satu buktinya adalah stiker chokaku shogai.
Stiker ini khusus untuk pengemudi yang punya gangguan pendengaran. Peraturan ini memang masih jarang untuk diterapkan di negara lain.
Pengemudi dengan gangguan pendengaran wajib menempelkan stiker ini pada kendaraan mereka.
Stiker ini disebut choukaku shougai atau gangguan pendengaran dalam bahasa Jepang.
4. Stiker Shintai Shougai
Tidak hanya memfasilitasi pengemudi yang memiliki keterbatasan pendengaran, pemerintah jepang juga memfasilitasi pengemudi yang memiliki keterbatasan fisik.
Halaman Selanjutnya
Pengemudi dengan penyandang disabilitas wajib menempelkan stiker ini pada kendaraan mereka.