Ternyata Begini Cara Pakai Kulit Telur untuk Berkebun
Selasa, 1 Juli 2025 - 09:34 WIB
Sumber :
- https://www.istockphoto.com/id/foto/kompos-dengan-bumi-kompos-gm479440915-36231296
Catatan Penting
Baca Juga :
Coinfest Asia 2025, Festival Kripto Terbesar Dunia, Akan Digelar di Nuanu Creative City Bali
1. Jangan biarkan kulit telur terbelah dua secara utuh atau besar-besar, terutama untuk kompos. Ini bisa jadi sarang nyamuk bertelur ketika air hujan turun.
2. Cek tanah menggunakan alat khusus pengukur pH atau minta bantuan toko untuk mengeceknya.
3. Apabila dari hasil cek tanah mengandung banyak kalsium. Hentikan penambahan kulit telur ke dalam tanah.
4. Menghancurkan kulit telur, dapat mempermudah menyatu dengan tanah lebih cepat.