Viral Sopir Bus dan Truk Baku Hantam di Jalan, Satlantas Polres Jembrana Melakukan Mediasi

Kedua sopir lakukan mediasi di Satlantas Polres Jembrana
Sumber :
  • Dok Satlantas Polres Jembrana/Viva Bali

“Intinya semua harus patuh dengan peraturan yang ada, tertib berlalu lintas dan saling menghargai dan utamakan keselamatan,”ujar Dharmayuda.

Bidik Market Lebih Luas, Canna Bali Bertransformasi Jadi Destinasi Wisata Terintegrasi

 

Sebelumnya viral di media sosial perkelahian dua orang sopir di ruas jalan Denpasar-Gilimanuk, tepat di depan Pasar Senggol Pekutatan, Desa Pekutatan, Kecamatan Pekutatan. Dimana dalam perkelahian tersebut kedua sopir saling baku hantam, sejumlah orang menyaksikan kejadian tersebut dari pinggir jalan. Arus lalu lintas sempat tersendat akibat ulah kedua sopir tersebut. 

Polda NTB Tangkap 302 Terduga Preman, 81 Diproses Hukum