Begini Cara Negara-Negara Dunia Rayakan Hari Anak Nasional

Rayakan Hari Anak Nasional
Sumber :
  • https://namsankoreancourse.com/information-promos/fakta-hari-anak-di-korea/

Karpet digelar di bawah pohon sakura, bekal dikeluarkan, dan canda tawa mengalir begitu alami.

Tak jarang, orang tua juga memberikan hadiah sederhana sebagai bentuk apresiasi dan kasih sayang.

Piknik keluarga adalah tradisi tak tertulis yang masih sangat dijaga.

Karpet digelar di bawah pohon sakura, bekal dikeluarkan, dan canda tawa mengalir begitu alami.

Tak jarang, orang tua juga memberikan hadiah sederhana sebagai bentuk apresiasi dan kasih sayang.

Jepang

Tanggal 5 Mei di Jepang bukan hanya bagian dari liburan panjang Golden Week, tapi juga diperingati sebagai Kodomo no Hi, Hari Anak yang penuh simbol dan makna.

Salah satu tradisi paling ikonik adalah Koinobori, yaitu layangan berbentuk ikan koi yang digantung di depan rumah.