Decluttering Bareng Anak? Ini Trik Seru Biar Nggak Drama

Decluttering bareng anak
Sumber :
  • https://www.freepik.com/free-photo/family-unpacking-boxes-with-new-furniture_1630980.htm

Ajak anak membuat “zona main” dan “zona simpan”.

Misalnya:

- Mainan aktif: rak yang bisa dijangkau sendiri

Mainan koleksi: disimpan di box khusus

Mainan sumbangan: masuk kotak warna khusus

Dengan zona yang jelas, anak akan lebih mudah membedakan mana yang perlu dirapikan dan mana yang bisa dilepas.

5. Rayakan Hasilnya Bareng-Bareng