Urban Farming Bali, Cara Berkebun Hidroponik di Balkon Apartemen

Hidroponik Balkon, harapan hijau tumbuh tanpa batas
Sumber :
  • https://trubus.id/wp-content/uploads/2023/07/Berkebun-di-Atas-Balkon.jpg

1. Sistem Wick (Sumbu)

 

Prinsip: Larutan nutrisi naik ke media tanam melalui sumbu kain flanel atau nilon.

 

Keunggulan: Tanpa pompa, biaya rendah, cocok untuk pemula.

2. Nutrient Film Technique (NFT)

 

Prinsip: Larutan nutrisi mengalir tipis di permukaan pipa, akar tanaman menyerap nutrisi secara langsung.

 

Keunggulan: Sirkulasi terus-menerus, media tanam minimal, hasil cepat.

3. Deep Water Culture (DWC) / Kultur Air

 

Prinsip: Akar menggantung dalam larutan nutrisi, aerasi diperlukan dengan pompa udara.

 

Keunggulan: Perawatan mudah, nutrisi stabil.