Nintendo Switch 2 Resmi Rilis! Ini Keunggulannya dan Fitur Terbarunya

Konsol Baru Nintendo Switch 2 dengan Segala Keunggulannya
Sumber :
  • https://www.nintendo.com/us/retail-offers/#switch2

Bagi kamu yang sudah memiliki Nintendo Switch pertama, versi terbaru ini tetap relevan karena tetap kompatibel dengan game lama. Dan untuk yang baru ingin mulai bermain, Switch 2 bisa jadi pilihan tepat untuk mendapatkan pengalaman bermain terbaik saat ini.