3 Menu Bekal Kantor Praktis, Sehat dan Anti Ribet
Sabtu, 5 Juli 2025 - 02:04 WIB
Sumber :
- https://www.freepik.com/free-photo/side-view-tempura-shrimps-with-sweet-chili-sauce-board_8197046.htm
4. Masukkan wortel dan masak hingga agak empuk, setelah itu masukkan jamur enoki dan masak kembali hingga layu
5. Masukkan telur orak arik dan semua bumbu, aduk hingga tercampur rata
6. Masukkan daun bawang, masak sebentar
7. Orak arik telur jamu siap dibawa ke kantor
2. Nugget Sambal Matah
Menu sat set di pagi hari adalah menggoreng nugget. Tapi, rasanya kurang menggugah selera jika hanya nasi dan nugget sebagai bekal makan siang. Lalu kenapa nggak memasak nugget sambal matah? Contek resep dari Rizky Amalia ini yuk.
Bahan yang perlu kamu siapkan:
5 pcs nugget
1 sdt terasi
5 siung bawang merah
Halaman Selanjutnya
1 batang sereh